Manfaat sayur Wortel, Wortel ialah salah satu sayuran yang banyak disukai oleh orang di berbagai dunia tentunya ada juga yang tidak suka dengan sayuran yang berwarna oren ini, Tapi tahukah kamu? Bahwa sayuran yang tidak kamu sukai ini menyimpan banyak manfaat yang baik untuk kesehatan tubuh kita.
Baca juga:Manfaat Buah Nangka Madu
Dan ini lah manfaat sayur wortel yang baik utuk kesehatan tubuh kita
Manfaat wortel
1. Bagus Untuk Menjaga kesehatan Mata
Nah manfaat sayur wortel yang pertama ialah yang mungkin sudah banyak diketahui oleh orang-orang, yaitu bagus untuk menjaga kesehatan mata kita, Itu karena Wortel kaya akan kandungan Vitamin A, lutien,dan zeaxanthin. Selain itu, wortel juga kaya akan Antioksidan yang dimana itu baik untuk kesehatan mata.
2. Mengurangi resiko kanker
Wortel Merupakan salah satu sumber antioksida yang sangat baik bagi kesehatan tubuh, seperti ksroten,asam fenolat, Vitamin, Vitamin C, antosianin.
kandungan tersebut mampu melawan efek serangan radikal bebas yang diman dapat mencegah terbentuknya sel-sel kanker dalam tubuh kanker.
3. Menjaga kadar gula darah tetap normal
Wortel adalah salah satu sayuran yang sangat baik dikomsumsi untuk menjaga kadar gula darah tetap stabil, baik pada orang yang terkena penyakit diabetes maupun orang sehat. dengan gula darah yang terkontrol, pasien yang terkena diabetes akan lebih rendah resiko untuk mengalami komplikasi.
4. Menurunkan resiko penyakit jantung
Wortel ialah sayuran yang mengandung kandungan kalium, antioksidan, dan serat. Kalium yang terdapat pada wortel baik untuk menjaga tekanan darah, dan untuk serat dan antioksidannya baik untuk mengontrol kadar kolestrol jahat yang dapat menyumabat pembulu darah jantung.
5. Menyehatkan dan melancarkan pencernaan
Seperti yang dibilang sebelumnya Wortel memilik serat dan air yang dimana mampu untuk mempelancar proses pencernaan serta membuat tinja lebih padat dan lunak, Sehingga baik untuk mencegah dan mengatasi konstipasi. Bukan hanya itu saja wortel juga memeliki efek prebiotik yang baik untuk menjaga keseimbangan jumlah bakteri baik pada usus.
6. Mencegah obesitas
Sayuan wortel mengandung sedikut kalori, tapi padat nutrisi, seperti protein, serat, ari, vitamin, dan mineral. kandungan serat pada wortel juga bisa membuat anda merasa kenyang lebih lama, dengan begitu, nafsu makan anda akan lebih muda tekontrol.
Dengan begitu anda akan lebih muda mengatur pola makan.
7. Membantu mencegah penuaan dini
Wortel memiliki sumber antioksidan dalam kandungan beta karoten yang berfungsi untuk membantu memperlabat penuaan sel kulit. Kandungan tersebtu dipercaya dapat membuat kulit tidak mengalamin keriput. salah satu penyebap keriput di usia muda ialah karena terlalu sering terkena paparan sinar matahari.
8.Mengatasi Kulit Kering
Wortel dan mentiumn dipercaya dapat membantu mengatasi masalah kulit kering. dan juga kandungan gizi yang terdapat dalam wortel juga dapat menjadi masker untuk anti penuaan.
9. Melembapkan Wajah
Wortel memiliki kandungan kalium yang diperceya mampu mencerahkan kulit dan melembapkan wajah.
dan itulah Berbagai manfaat ynag terdapat pada wortel.
Kunjung youtube kami:Arjuna Citra Indonesia
-Arjuna Citra Indonesia-